Pendiri: Zeruya Arlene Nuccivera
Ketua PKBM: Emy Ida Royani, S.Si
Alamat: Perum. Pamulang Permai I Blok A06/08, RT 01/RW10, Tangerang Selatan [peta]
Area: Kelurahan Pamulang Barat, Kecamatan Pamulang
Situs: https://www.pkbmglolenka.com/
No telp: 0858 1157 7371
Surel informasi: pkbm.glolenkapamulang@gmail.com
Izin Operasional: 423.8/6-DPMPTSP/OL/2018 (berlaku hingga 15 November 2021)
Akreditasi: C
Deskripsi: PKBM Global Lentera Kasih selain menerima anak berkebutuhan khusus juga memiliki program ekskul yang baik berguna buat para siswa setelah lulus memiliki kemampuan berkarya, attitude yg baik, dan sikap yg baik juga bagi masyarakat karena dibekali nilai agama di sekolah
Layanan:
- Paket A
- Paket B
- Paket C (Matematika dan Ilmu Alam, Ilmu-ilmu Sosial)
Rasio Peserta Didik dan Tutor:
- Paket A (Peserta Didik: 9, Tutor: 2)
- Paket B (Peserta Didik: 12, Tutor: 5)
- Paket C (Peserta Didik: 46, Tutor: 6)
Program Homeschooling: Guru bisa datang ke rumah siswa atau ke lokasi lainnya, dan jadwal bisa disesuaikan dengan kebutuhan siswa
Inklusi: Kami menerima siswa berkebutuhan khusus. Perlu ada pendampingan khusus. Pembelajaran disesuaikan dengan kemampuan dan kebutuhan siswa, serta dibekali minat dan bakat.
Opsi Pembelajaran: Campuran (hybrid)
Kurikulum: K13
Jam Belajar: Senin – Jumat, 09.00 – 14.00
Fokus PKBM: Persiapan Pendidikan Tinggi
Prestasi:
- Juara Prakarya Peserta Didik antar PKBM Tangerang Selatan
Fasilitas: Kelas AC, Free Wifi, Lab Komputer